Bermain di hadapan pendukungnya sendiri Torino mengincar prestasi di Coppa Italia musim ini bakal di tantang oleh Genoa di tengah pekan ini. Baru bermain di babak 16 besar ini Walter Mazzari beranggapan timnya butuh suntikan modal kepercayaan diri agar bisa bermain stabil. Mazzari tidak bisa hanya mengandalkan pemain lapis dua nya di laga ini sebab Genoa mampu menjadi sandungan untuk lolos. Striker utama Belotti musim ini masih tampil angin-anginan dalam hal mencetak gol memiliki ambisi di tahun 2020 ini mampu konsisten dalam menjebol gawang lawan. Belotti butuh dukungan dari para gelandang dalam membongkar pertahanan Genoa. Mendapat keuntungan tampil di markas besar klub Torino jelas tidak boleh gagal mengalahkan Genoa.

Genoa masi mempunyai kesempatan untuk memperbaiki posisi mereka diparuh waktu musimini degan menghasilkan laga yang terbilang sanggat buruk di liga domestik kini Mereka berda di dasar Klsemen degan 11 poin dan belum mendapatkan kemenagan di lima laga terakhir Genoa .Motta Sang pelatih harus mempunyai cara agar keluar dari dasar Klasemen yang kini sanggat berbahaya karena pertandigan di liga Seria A tinggal setegah musim lagi dan di laga tandang yang akan berkunjung ke markas Torinno dalam copa Italia mendapatkan hasil yang cukup bagus dan mendapatkan 2 kemenagan yang berarti untuk memiju kembali kemenagan yang di dapat dan menjadi motivasi besar kepada anak anak Motta untuk bermain bagus di musim ini .

Head To Head Torino Vs Genoa :

01/12/19 SEA Genoa 0 – 1 Torino
20/04/19 SEA Genoa 0 – 1 Torino
02/12/18 SEA Torino 2 – 1 Genoa
20/05/18 SEA Genoa 1 – 2 Torino
30/12/17 SEA Torino 0 – 0 Genoa

5 Pertandingan Terakhir Torino :

24/11/19 SEA Torino 0 – 3 Inter Milan
01/12/19 SEA Genoa 0 – 1 Torino
08/12/19 SEA Torino 2 – 1 Fiorentina
15/12/19 SEA Hellas Verona 3 – 3 Torino
22/12/19 SEA Torino 1 – 2 SPAL

5 Pertandingan Terakhir Genoa :

01/12/19 SEA Genoa 0 – 1 Torino
04/12/19 COI Genoa 3 – 2 Ascoli Picchio
08/12/19 SEA Lecce 2 – 2 Genoa
15/12/19 SEA Genoa 0 – 1 Sampdoria
22/12/19 SEA Inter Milan 4 – 0 Genoa

Prediksi Susunan Pemain Torino Vs Genoa :

Torino: Sirigu; Bremer, Nkoulou, Izzo; Ansaldi, Meite, Rincon, Lukic, Aina; Belotti, Verdi

Genoa: Andrei Radu; Paolo Ghiglione, Cristian Romero, Cristian Zapata, Antonio Barreca; Lasse Schone, Ivan Radovanovic, Lukas Lerager; Goran Pandev, Andrea Pinamonti, Christian Kouame

Prediksi Skor Torino 1 – 1 Genoa

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.